May 16, 2013

Cara Mengetahui Kode HTML Warna Part 2



Selamat siang...

Mungkin postingan mengenai kode warna ini sudah begitu banyak dan sangaaaattt baaasiii buat di bikin postingan lagi... :-a

Maka dari itu, tujuan utama membuat postingan ini sendiri sebenarnya hanya untuk membantu saya untuk melihat kode-kode warna, meskipun sebenarnya saya sudah membuat postingan mengenai hal yang sama dulu.

Alasannya satu, karena postingan sebelumnya menggunakan layanan dari pihak ketiga dan merupakan file flash. Nah, disinilah masalahnya... :\

Saat sedang ngeblog menggunakan laptop kantor (waktu jam istirahat loh ngeblognya... **p) ternyata saya mendapati bahwa Adobe Flash di laptop ini sudah outdated version dan pluginnya di nonaktifkan oleh browser. Meskipun ada opsi untuk mengaktifkan sementara pada halaman yang bersangkutan, namun tampilan file flash nya menjadi tidak bagus. Parahnya, saya ga bisa update tuh Adobe Flash karena inet yang lemooottt kayak siput. :'(



Akhirnya, daripada ribet mending saya bikin saja postingan seperti ini. Selain warnanya lebih variatif dan membantu saya sendiri, juga untuk para pengunjung yang mungkin juga terbantu dengan adanya postingan ini.

Akhir kata, terima kasih telah membaca cerita sedih saya di siang bolong ini... :Ozz


WARNA
HEX
RGB
#EC8195 254,202,192
#FECAC0 236,129,149
#D1D698 209,214,152
#967878 150,120,120
#FDEDDB 253,237,219
#F8FBC1 248,251,193
#F8D9B5 248,217,181
#9D8675 157,134,117
#943329 148,51,41
#EF2D19 239,45,25
#49E84C 73,232,76
#A5E7F2 165,231,242
#F37164 243,113,100
#A735E0 167,53,224
#4DDD13 77,221,19
#14E0D6 20,224,214
#F931DF 249,49,223
#0492F7 4,146,247
#F1FFEA 241,255,234
#E2FFEB 226,255,235
#DEFCED 222,252,237
#DBFCEC 219,252,236
#C9FFE7 201,255,231
#CBDB53 203,219,83
#91590F 145,89,15
#F0A93E 240,169,62
#91CBDA 145,203,218
#D38F37 211,143,55
#00C9FF 0,201,255
#FF0000 255,0,0
#00FF10 0,255,16
#F1FF00 241,255,0
#FF00D7 255,0,215
#853800 133,56,0
#FBF0C6 251,240,198
#F5D247 245,210,71
#E1B300 225,179,0
#E22500 226,37,0
#6E7E79 110,126,121
#FECAC0 254,202,192
#ABCFAF 171,207,175
#C7D578 199,213,120
#F1F5AE 241,245,174
#008D9F 0,141,159
#5DC1D0 93,193,208
#F49AC2 244,154,194
#C6E5E9 198,229,233
#A29A9A 162,154,154
#F2E3E5 242,227,229
#F3DEFC 243,222,252
#659343 101,147,67
#637E5C 99,126,92
#009BB9 0,155,185
#9A854E 154,133,78
#CFBC8A 207,188,138
#F9D800 249,216,0
#FA8D63 250,141,99
#320345 50,3,69
#807417 128,116,23

20 comments

  1. lengkap banget kode warnanya, tankyu ya jadi gak bingung lagi nih kalo udah ada yang lengkap gini

    ReplyDelete
  2. Salam sobat, terimakasih sudah berbagi, sangat bermanfaat sekali sob !!

    Happy Blogging !! Maff Sobat saya jarang mampir ke blog sobat, google+ saya baru kena suspend sob !! Hehehe jadi baru bisa mampir sekarang !!

    ReplyDelete
    Replies
    1. kok bisa di suspend sob!! hehehe, ok ga papa sob, terima kasih atas kunjungannya ya!!

      Delete
  3. ok, aku bookmark :)
    makasih infonya.

    ReplyDelete
  4. Hehehehe bisa juga pakek twitter bootstrap biar lebih gampang, :) Seperti blog ane, kalau misal kita ingin membuat accordion atau slider bisa pakek itu tinggal pasang class ajah. :) Seperti jQuery UI lah... hehehehhehe daripada ribet-ribet melayout dariawal, mending pakek itukan....

    Kalau masalah kodewarna ane biasanya pakek colorpicker.com mbak,,, heheeh bisa disesuaikan malahan.... :D Semoga sedikit masukan dari saya bermanfaat ya.... spoiled

    ReplyDelete
    Replies
    1. wah terima kasih banyak atas masukannya, kalau yg seperti colorpicker dan ingin disesuaikan juga ada disini :
      http://aiizahh.blogspot.com/2013/02/cara-mengetahui-kode-html-warna.html

      Delete
  5. Replies
    1. putih => #fff
      hitam => #000

      Bisa juga dituliskan Putih denga White dan Hitam dengan Black

      Delete
  6. Terimakasih sangat bermanfaat.,., kunjungan baliknya ya?

    axvero.blogspot.com cheer

    ReplyDelete
  7. Lengkap banget nih Kode Warna HTML thanks very much

    ReplyDelete
  8. Good blog you have got here.. It’s difficult to find quality writing like yours nowadays. I truly appreciate people like you! aximtrade

    ReplyDelete
  9. excellent submit, very informative.fx choice login I’m wondering why the opposite specialists of this sector don’t realize this. You should continue your writing. I’m confident, you have a great readers’ base already!

    ReplyDelete