November 20, 2010

Convert Video Dengan ConvertXtoDVD


VSO ConvertXtoDVD adalah software untuk mengkonversi dan melakukan aktifitas burn video AVI, MOV, XVID, MPEG, WMV, dll ke dalam DVD. Dengan ConvertXtoDVD ini anda dapat mem-backup dan mentransfer film anda ke DVD dan menikmati video anda tersebut untuk anda tonton di DVD player.
Dengan software ini, anda pun dapat memilih template yang anda inginkan sesuai template yang telah disediakan tentunya dan memilih spesifikasi format apakah PAL atau NTSC.
Oke, sekarang kita langsung aja bahas langkah-langkahnya...

1. Download dulu disini.
2. Setelah itu jalankan dulu software nya....

3. Atur dulu settingannya, pilih Setting kemudian klik settingan yang ingin diubah. Untuk di Indonesia silahkan ubah spesifikasi formatnya ke NTSC. Untuk mengubah template silahkan klik Seting - DVD Menus dan pilih template yang anda sukai.


4. Untuk settingan lainnya silahkan berkreasi sendiri...
5. Setelah semua settingan siap, klik File - Add Video File(s). Selanjutnya hanya tinggal klik "Convert" maka proses konversi pun akan berjalan beserta video preview seperti gambar dibawah dan setelah proses konversi selesai langsung di lakukan proses burn oleh software ini.

No comments

Post a Comment